Selasa, 29 September 2015

Solusi Pencegahan Diabetes dan Pemulihannya

Diabetes terjadi karena kurangnya hormon insulin dalam tubuh atau karena insulin tidak dapat berfungsi sempurna untuk mengontrol kadar gula darah tubuh.
Dua tipe diabetes :
> Tipe pertama diabetes insipidus, jenis ini terjadi karena kadar  insulin tubuh yang kurang, baik karena serangan virus, penyakit autoimun, ataupun bersifat herediter (menurun/genetis).
> Tipe kedua, diabetes melitus, terjadi karena kerja insulin tidak sempurna, kerja insulin yang tidak sempurna menyebabkan gula pada darah tidak berhasil terangkut ke dalam sel tubuh, sehingga kadarnya pada darah menjadi tinggi.